WELCOME

Minggu, Maret 06, 2011

Pinguin Pak Tua

Salam hangat mencuat kembali buat sobat-sobat ku tersayang,,,Penguin atau pinguin (ordo Sphenisciformes, famili Spheniscidae) adalah hewan akuatik jenis burung yang tidak bisa terbang secara umum dan hidup di belahan Bumi selatan. Di seluruh dunia terdapat 17 hingga 19 spesies penguin, tergantung pada apakah dua spesies Eudyptula dihitung juga sebagai spesies. Walaupun seluruh jenis penguin awalnya berasal dari belahan bumi selatan, namun penguin tidak hanya ditemukan di daerah dingin atau di Antartika saja. Terdapat tiga spesies penguin yang hidup di daerah tropis. Salah satu spesies hidup di Kepulauan Galapagos (Penguin Galapagos) dan biasanya menyeberangi garis khatulistiwa untuk mencari makan.

Spesies penguin terbesar adalah Penguin Emperor (Aptenodytes forsteri) dengan tinggi mencapai 1,1 meter dan berat 35 kilogram atau lebih.
Spesies penguin terkecil adalah Penguin Peri (Eudyptula Minor) dengan tinggi sekitar 40 cm dan berat satu kg. Secara umum, penguin yang berukuran besar lebih dapat

Kali ini penguin yang dimaksud adalah penguin yang terbuat dari plastik sebagai Ladang ataupun tempat pencarian nafkah, seperti yang terlihat pada gambar...


Demi menjalani kehidupan yang semakin hari semakin sulit, apapun akan dilakukan termasuk harus berjualan penguin, pinguin dipinggir jalan.

0 comments:

Posting Komentar